Membangun Literasi Anak Melalui Read Aloud

 


Instagram LIVEbersama @pramitha_id ini membahas mengenai :

-Apa itu membacakan buku atau read aloud pada anak?
-Perbadaan read aloud dan mendongeng
-Tips memilih buku read aloud sesuai usia anak?
-Di usia berapa anak mulai dikenalkan dengan read aloud?
-Manfaat membaca read aloud pada anak?
-Praktek atau mencontohkan cara membaca buku read aloud pada anak